MINUMLAH AIR PUTIH HANYA UNTUK ALASAN DI BAWAH INI
1. Menstabilkan total volume darah. Mengkonsumsi air putih sesuai jumlah yang dibutuhkan, akan menstabilkan total volume darah. Volume darah yang stabil pada sistem pembuluh darah akan membuat kerja jantung dan pembuluh darah menjadi baik, seiring pula dengan tekanan pada sistem pembuluh darah yang stabil. 2. Membuat ginjal bekerja dengan baik. Jumlah air yang sesuai masuk…
Details